Serang Hindar Tingkat Pendekar Kelatnas Indonesia Perisai Diri
Serang Hindar Tingkat Pendekar Kelatnas Indonesia Perisai Diri Youtube Assalamualaikum wr. wb. salam beladirisalam pencak silatsalam bunga sepasangselamat datang di : chanel edi purwanto satrianaga cha. Silat nasional indonesia perisai diri merupakan seni bela diri yang mempelajari teknik serang hindar. pada teknik ini mengajarkan cara menyerang dan menghind.
Perisai Diri Ranting Tainsiat Teknik Serang Hindar Youtube Serang hindar, serang hindar balas dan beladiri akan diajarkan kepada pesilat perisai diri baik dari tingkat dasar sampai tingkat yang tinggi sekalipun. metode ini akan diaplikasikan baik menggunakan tangan kosong ataupun menggunakan senjata seperti pisau , pedang dan toya . Dengan pedoman teknik kelatnas perisai diri yang benar, saling asih asah asuh serang hindar kelatnas perisai diri mewujudkan pesilat yang tangguh. Perisai diri didirikan secara resmi pada tanggal 2 juli 1955 di surabaya, jawa timur. pendirinya adalah almarhum rm soebandiman dirdjoatmodjo, putra bangsawan keraton paku alam. sebelum mendirikan perisai diri secara resmi, beliau melatih silat di lingkungan perguruan taman siswa atas permintaan pamannya, ki hajar dewantoro. Metode praktis dalam perisai diri adalah latihan serang hindar yang mana menghasilkan motto “pandai silat tanpa cedera”. pak dirdjo (panggilan akrab rm soebandiman dirdjoatmodjo) lahir di yogyakarta pada tanggal 8 januari 1913 di lingkungan keraton paku alam. beliau adalah putra pertama dari rm pakoe soedirdjo, buyut dari paku alam ii.
Para Pendekar Silat Kelatnas Perisai Diri Se Jatim Latihan Bersama Di Perisai diri didirikan secara resmi pada tanggal 2 juli 1955 di surabaya, jawa timur. pendirinya adalah almarhum rm soebandiman dirdjoatmodjo, putra bangsawan keraton paku alam. sebelum mendirikan perisai diri secara resmi, beliau melatih silat di lingkungan perguruan taman siswa atas permintaan pamannya, ki hajar dewantoro. Metode praktis dalam perisai diri adalah latihan serang hindar yang mana menghasilkan motto “pandai silat tanpa cedera”. pak dirdjo (panggilan akrab rm soebandiman dirdjoatmodjo) lahir di yogyakarta pada tanggal 8 januari 1913 di lingkungan keraton paku alam. beliau adalah putra pertama dari rm pakoe soedirdjo, buyut dari paku alam ii. Surabaya, pewartapos – empat pendekar historis keluarga silat nasional (kelatnas) indonesia perisai diri (pd) (yang tersisa dari 23 pendekar) satukan tekad untuk terus menjaga kelestarian, kemajuan dan kejayaan perguruan silat yang didirikan oleh raden mas soebandiman (rms) dirdjo atmodjo, dalam perayaan hut ke 69 di hotel elmi surabaya, sabtu (6 7 2024). Selain itu kelatnas indonesia perisai diri juga berkembang di beberapa negara lainnya. kelatnas indonesia perisai diri telah beberapa kali menggelar even kejuaraan internasional yang dikenal dengan nama perisai diri international championship (pdic), yaitu : invitasi internasional perisai diri i di semarang tahun 1991.
Comments are closed.